Tujuan

  1. Menghasilkan Sarjana Akuntansi yang siap di dunia profesi, memiliki kompetensi dan berbudi luhur di bidang Entitas Go Publik, Entitas Syari’ah, Entitas Sektor Publik, Entitas UMKM, Koperasi dan Industri Kreatif.
  2. Menghasilkan Sarjana Akuntansi yang memiliki komitmen dan etos kerja di bidang kewirausahaan.
  3. Menghasilkan Sarjana Akuntansi yang mampu mengembangkan keilmuan di bidang akuntansi baik jalur pendidikan maupun profesi.
  4. Menghasilkan penelitian dalam bidang Akuntansi yang berfokus pada Entitas Go Publik, Entitas Syari’ah, Entitas Sektor Publik, Entitas UMKM, Koperasi dan Industri Kreatif.
  5. Mewujudkan aktivitas pengabdian kepada masyarakat untuk mengimplementasikan hasil penelitian di bidang akuntansi yang berfokus pada Entitas Go Publik, Entitas Syari’ah, Entitas Sektor Publik, Entitas UMKM, Koperasi dan Industri Kreatif.
  6. Melaksanakan tata kelola program studi Akuntansi yang transparan, akuntabel dan beretika berbasis ISO dan AACSB.